GUzoTUd9TfY9TSClGUYlGUz8TY==

FPTI Jakarta Timur mendukung kegiatan Tebing Alam dari Klub Indonesia Jelajah Olahraga IJO.


Sebagai bagian dari upaya memperkuat tali silaturahmi sekaligus membangun semangat komunitas, akan diselenggarakan kegiatan "IJO Glory Rocktrip: Silaturahmi dan Halal Bihalal Para Pemanjat di Tebing Bongkok".


Kegiatan ini tidak hanya menjadi ajang pertemuan dan halal bihalal bagi para pemanjat dari berbagai daerah, tetapi juga menjadi bentuk penghargaan terhadap semangat dan nilai-nilai kebersamaan dalam dunia panjat tebing.


Melalui kegiatan ini, diharapkan lahir kolaborasi positif yang mendukung kemajuan olahraga panjat tebing di tingkat lokal maupun nasional.

Komentar0

Type above and press Enter to search.